logo
BARUNA RAYA LOGISTICS

News

News 8000 HARI UTILISASI KAPAL BARUNA DI TAHUN 2021 brl baruna utilisasi

8000 HARI UTILISASI KAPAL BARUNA DI TAHUN 2021

PT Baruna Raya Logistics memiliki target utilisasi seluruh kapal selama 8000 hari. Baruna berupaya memaksimalkan keseluruhan kapal yang saat ini berjumlah 24 armada yang terdiri dari beberapa jenis, diantaranya Crew Boat, Patrol Boat, AHT, AHTS, Utility, dan Supply. Hal ini dilakukan demi meningkatkan kepuasan pencharter. Adapun jasa yang diberikan Baruna berupa layanan transportasi bagi personil penscharter, membawa barang atau alat kerja. Selain itu kapal juga dilengkapi dengan fasilitas yang dapat digunakan oleh pencharter seperti pemasangan dan pemindahan jangkar, mengangkut alat-alat instalasi pengeboran bawah laut, dan lain-lain. Kapal juga dapat berfungsi ganda sebagai kapal pemasok kebutuhan.

Dalam waktu 8000 hari, Baruna berupaya meningkatkan performa kapal dan kinerja kru agar pencharter mendapatkan fasilitas terbaik dari layanan yang diberikan oleh Baruna. Berikut upaya Baruna dalam memaksimalkan fasilitas yaitu menjadikan seluruh rangkaian sistem terintegrasi agar spesifikasi dan kapasitas fasilitas atau peralatan dapat disesuaikan. Hal ini dimaksudkan agar utilisasi dan keseimbangan dari kontribusi tiap fasilitas dapat berjalan secara optimum. Baruna gencar memaksimalkan atau mengoptimalkan kinerja untuk mencapai target ini guna menjalankan salah satu misi Perusahaan, yaitu To Provide High Quality and Unique Services with Competitive Price to Energy Shipping Upstream and Downstream Customers.

Latest News

BRL Donor DayBRL Donor Day
PT. Baruna Raya Logistics bekerja sama dengan UTD RS. Kanker Dharmais akan mengadakan kegiatan Donor Darah.
Donor Darah - Ayo Donor
PT. Baruna Raya Logistics akan mengadakan kegiatan donor darah yang akan diadakan pada hari Rabu, tanggal 13 September 2023.
Baruna Raya Logistics ft Skyreach
SKYREACH MELALUI PRODUK SAILINK, DIPERCAYA MELAYANI SISTEM KOMUNIKASI INTERNET DI KAPAL-KAPAL PT BARUNA RAYA LOGISTICS

Skyreach adalah perusahaan penyedia jasa telekomunikasi internet berbasis satelit, yang memiliki fasilitas infrastruktur memadai untuk menunjang sarana komunikasi seperti stasiun bumi milik sendiri (The Reach) yang berlokasi di Cikarang, Jawa Barat. Di samping itu Skyreach juga memiliki Diversity Hub yang berada di Hermina Tower, Kemayoran, Jakarta Pusat.
EXPERIENCED INTEGRATED SHIPPING
Logo footer
Logo footer
© Copyright 2017 Barunaraya. All Rights Reserved,
Powered by IKT